Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2016

KURIKULUM PEMBELAJARAN Desain Pembelajaran dan Pendekatan Ilmiah di Kurtilas

KURIKULUM PEMBELAJARAN Desain Pembelajaran dan Pendekatan Ilmiah di Kurtilas By Silvia Nitsuga Desain dan model pembelajaran dan endekatan ilmiah di kurikulum 2013 atau yang saat ini lebih dikenal dengan kurikulum nasional mengalami perubahan dan pengembangan dari Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 2006. Hal ini dilatarbelakangi oleh pembaruan PP No. 32 tahun 2013 dari PP No. 19 tahun 2005 mengenai standar nasional pendidikan. Perbedaan-perbedaan tersebut meliputi prinsip pembelajaran, langkah-langkah pembelajaran, pendekatan ilmiah, desain pembelajaran, materi pembelajaran, serta media dan sumber belajar. Perbedaan mengenai prinsip pembelajaran yang diterapkan dalam KTSP 2006 dan KURTILAS diantaranya yaitu pendidikan yang mulanya memusatkan diri pada tenaga pendidik menjadi terpusat pada peserta didik. Hal in ilebih dikenal dengan transformasi teacher centered menjadi student centered. Perubahan ini tentu sangat berdampak pada model pembelajaran yang pada mulanya meng